7 Sayuran Meningkatkan Daya Ingat, Otak Jadi Tokcer
Daftar Isi
- Sayuran yang meningkatkan daya ingat
- 1. Bayam
- 2. Brokoli
- 3. Wortel
- 4. Tomat
- 5. Kubis quickq downloadungu
- 6. Kangkung
- 7. Paprika merah
Daya ingat yang baik sangat penting untuk menjalani aktivitas sehari-hari, terutama bagi pelajar, pekerja, dan lansia.
Salah satu cara alami untuk meningkatkan daya ingat adalah dengan mengonsumsi makanan bergizi, khususnya sayuranyang kaya akan nutrisi penting bagi otak.
Sayuran yang meningkatkan daya ingat
Berikut adalah beberapa jenis sayuran yang diketahui dapat membantu meningkatkan fungsi kognitif dan daya ingat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
3. Wortel
Beta-karoten dalam wortel dapat meningkatkan fungsi otak serta melindungi dari stres oksidatif yang dapat menyebabkan penurunan daya ingat.
4. Tomat
Lycopene dalam tomat berfungsi sebagai antioksidan yang melindungi sel-sel otak dari kerusakan akibat radikal bebas.
5. Kubis ungu
Kubis ungu mengandung anthocyanin, senyawa yang terbukti meningkatkan aliran darah ke otak dan meningkatkan kemampuan berpikir.
6. Kangkung
Kangkung kaya akan zat besi dan vitamin B yang membantu meningkatkan konsentrasi serta daya ingat.
7. Paprika merah
![]() |
Kandungan vitamin C dan beta-karoten dalam paprika merah dapat membantu melindungi otak dari stres oksidatif dan meningkatkan kinerja kognitif.
Mengonsumsi sayuran yang kaya akan vitamin, mineral, dan antioksidan dapat membantu meningkatkan daya ingat dan menjaga kesehatan otak.
Dengan memasukkan berbagai sayuran ini ke dalam pola makan sehari-hari, kita dapat mendukung fungsi otak yang optimal dan mengurangi risiko penurunan kognitif seiring bertambahnya usia.
(isn/isn)相关推荐
- Dilarang Dedi Mulyadi, Apa Itu Study Tour?
- Anak Buah Prabowo Maju, Gerindra Resmi Polisikan Ratna Sarumpaet
- 5 Makanan Kaya Vitamin D, Bantu Jaga Tulang dan Imunitas
- FOTO: Si Paling Nyentrik di Met Gala 2025, Boyong Piano hingga Robot
- PM Tiongkok Sebut Kopi dan Sarang Burung Walet Indonesia Laris Manis di China
- Jangan Anggap Sepele, Aktivitas Harian Ini Ampuh Bakar Kalori
- FOTO: Warisan Budaya Myanmar Terancam Punah Akibat Gempa
- Polisi Buru Pelaku Ancaman Penembakan Terhadap Anies Lainnya